Search

Tingkatkan Pengawasan di Bidang Perdagangan, Kemendag Bersinergi dengan Pemangku Kepentingan di Daerah

  Dengarkan Berita Ini

Kementerian Perdagangan mengajak pelaku kepentingan untuk terus meningkatkan pengawasan barang impor setelah melalui kawasan pabean (post border). Salah satunya melalui kegiatan evaluasi dan rapat koordinasi pengawasan dengan pemangku kepentingan di daerah.

  • Share