Search

Kemendag Maksimalkan Lokapasar Internasional untuk Tingkatkan Ekspor Produk UKM di Era Digital

  Dengarkan Berita Ini

Kementerian Perdagangan mendorong pelaku usaha, khususnya usaha kecil, dan menengah (UKM) memanfaatkan lokapasar digital untuk menembus pasar ekspor. Untuk itu, Kemendag bekerja sama dengan Ariseplus Indonesia dan Aspenku.com menggelar webinar dengan tema “To Go Global in Digital Era” yang berlangsung pada Jumat (15/10).

  • Share