Search

Hadiri Alibaba Cloud Management Summit, Mendag Zulkifli Hasan: Perkuat Ekosistem Perdagangan Digital, Manfaatkan Data Secara Cerdas

  Dengarkan Berita Ini

Upaya kolaborasi terus dibangun Kementerian Perdagangan. Saat menghadiri perhelatan ApsaraDB Forward - Alibaba Cloud Data Management Summit, Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan berpesan agar semua pihak dapat berkolaborasi membangun dan memperkuat ekosistem perdagangan digital. Data menjadi bagian penting dalam ekonomi digital, sehingga kolaborasi untuk menjaga keamanan data dan efisiensi pengelolaan data sangat penting.

  • Share