Search

Gandeng PT Pos Indonesia, Kemendag Resmikan Digitalisasi Pasar Rakyat di Minahasa

  Dengarkan Berita Ini

Pedagang pasar rakyat merupakan penggerak ekonomi kerakyatan yang berpengaruh bagi pertumbuhan ekonomi nasional. Oleh karena itu, Kementerian Perdagangan terus meningkatkan daya saing pasar rakyat dengan berbagai upaya. Salah satunya melalui digitalisasi.

  • Share