Search

Bertemu Wamenlu AS, Mendag Zulkifli Hasan: Bahas Peningkatan Status Kerja Sama Hingga Transisi Energi

  Dengarkan Berita Ini

Menteri Perdagangan RI Zulkifli Hasan menekankan, Indonesia menyambut baik upaya penguatan kerja sama bilateral dengan Amerika Serikat (AS) melalui peningkatan status kerja sama dari Strategic Partnership ke Comprehensive Strategic Partnership (CSP). Ia juga mengungkapkan, AS menyambut baik rencana aksesi Indonesia ke dalam Organisasi Kerja Sama dan Pembangunan Ekonomi (OECD).

  • Share