Search

Jadi Mitra yang Kooperatif, Importir Arab Saudi Apresiasi Produsen TPT Indonesia

  Dengarkan Berita Ini

Importir tekstil dan produk tekstil (TPT) dari Arab Saudi mengapresiasi produsen TPT Indonesia karena telah menjadi mitra dagang yang kooperatif selama pandemi dan pascapandemi. Kepercayaan yang diberikan produsen TPT Indonesia kepada importir Arab Saudi mempermudah transaksi dagang di antara kedua pihak.

  • Share