Search

Pertemuan Wamendag dengan Bupati Kendal

  Dengarkan Berita Ini


Wakil Menteri Perdagangan, Jerry Sambuaga menerima kunjungan Bupati Kendal, Dico M Ganinduto di Kantor Kementerian Perdagangan, Jakarta, Kamis (19 Agustus).

Pertemuan tersebut membahas sinergi hubungan antara pemerintah pusat dengan pemerintah daerah Kendal.

Pertemuan tersebut juga membahas mengenai optimalisasi gudang SRG dan revitalisasi pasar yang ada di daerah Kendal.

.

.