Search

Kemendag Gelar Rakorda HBKN 2019 di NTT

  Dengarkan Berita Ini


Dody menyampaikan pemerintah daerah juga perlu mengawal kelancaran distribusi komoditas tersebut melalui kerja sama perdagangan antardaerah, khususnya daerah sentra produksi dan sentra konsumsi.

Rapat dibuka secara resmi oleh Sekretaris Daerah Provinsi NTT, Ben Polo Maing. Hadir sebagai narasumber yaitu Kepala Kantor Bank Indonesia NTT, Kepala Bulog Divre Regional NTT, dan Perwakilan Satgas Pangan Polda NTT. Selain itu, hadir pula Kepala Organisasi Perangkat Daerah Provinsi NTT, Kepala Dinas Bidang Perdagangan se-NTT, Tim Satgas Pangan NTT, para distributor, pedagang, ritel modern, dan pelaku usaha terkait bapok.

Kementerian Perdagangan menggelar rapat koordinasi daerah (Rakorda) menjelang Hari Besar Keagamaan Nasional (HBKN) 2019 yang berlangsung di Hotel Syvlia, Nusa Tenggara Timur, Kamis (9/5). Kemendag diwaliki Staf Ahli Bidang Perdagangan Internasional, Dody Edward.

Turut mendampingi pada Rakorda ini, Kepala Biro Advokasi Perdagangan, Sondang Anggaraini.